Laptop sudah seperti kebutuhan wajib terutama bagi pelajar maupun pekerja. Agar tetap aman saat dibawa kemana-mana, maka penting untuk memilih rekomendasi tas laptop terbaik. Selain faktor pertimbangan harga, keamanan dan kualitas produk juga sangat penting untuk diperhatikan.
Rekomendasi Tas Laptop
Dalam memilih produk tas laptop yang akan digunakan, maka penting untuk melihat bagaimana kualitas produk tersebut dalam memberikan perlindungan terhadap laptop kamu. Berikut ini beberapa rekomendasi produk yang bisa kamu pertimbangkan, di antaranya:
1. M.S. Clutch Bag Anti Air
Tas laptop dengan model clutch bag ini bisa menjadi pilihan untuk kamu. Ini spesifikasinya:
- Ukuran: 11"; 13"; 14 - 15.4"; 15.6"
- Vertikal mode dengan bukaan sleting dan kantong depan searah
- Mirip seperti canvas dan agak kaku, bagian dalam dilapisi bludru tebal agar dapat melindungi gadget, tersedia kantong di bagian depan untuk menyimpan charger.
- Denim, agak kaku seperti kain celana jeans, motif serat seperti kain denim jeans
- Canvas, kulit canvas kualitas premium, bobot ringan, namun fungsional
Link belanja klik di sini
2. Voova Tas Laptop
Untuk model ini sangat cocok untuk digunakan sebagai tempat penyimpanan berbagai merek laptop dan tablet. Spesifikasinya sebagai berikut:
- Bahan kain Oxford yang waterproof sehingga aman dari tumpahan air
- Bagian dalam menggunakan kain bludru halus dan lembut sehingga aman untuk laptop
- Terdapat ruang atau kantong dengan resleting yang bisa digunakan untuk menaruh charger atau mouse
- Ringan namun tebal
- Warna: Pink, hitam, abu, biru tua, hijau
- Ukuran: 13" - 14"; 14" - 15.6"
Link belanja klik di sini
3. Heylook Tas Selempang
Model tas selempang untuk tas laptop banyak diminati agar lebih mudah saat dibawa kemana-mana. Spesifikasinya sebagai berikut:
- Bahan cordura waterproof yang anti air sehingga memberikan perlindungan maksimal
- Bagian dalamnya terdapat busa tebal dan padding agar laptop terjaga dari benturan keras
- Warna: hitam, navy, abu-abu, maroon
- Ukuran: 28 cm x 12 cm x 9 cm
- Dilengkapi handle bag sebagai tas jinjing dan tali yang panjangnya dapat disesuaikan
- Tersedia 3 slot saku untuk meletakkan charger, mouse, kabel, maupun modem
Harga: 95.000
Link belanja klik di sini
4. Evernext Tas Selempang
Tas laptop dari Evernext ini memiliki kualitas yang tahan air, multifungsi, dan mudah dibawa. Spesifikasinya sebagai berikut:
- Bahan cordura waterproof yang tahan air
- Dilengkapi padding polyfoam 8 mm agar laptop aman dari benturan
- Tersedia fitur slip-on handcarry strap pada bagian atas tas laptop
- Terdapat handle-bag pada bagian belakang sehingga tas laptop bisa dikaitkan di koper pada saat bepergian dan dijadikan tas jinjing
- Dilengkapi tali panjang yang dapat disesuaikan sebagai tas selempang
- Warna: black, navy, misty, maroon
- Ukuran: 39 cm x 4 cm x 28 cm
Harga: 105.000
Link belanja klik di sini
5. Puffy Laptop Sleeve
Tas laptop ink memiliki permukaan yang bulky untuk melindungi laptop saat terjatuh.
Spesifikasi:
- Ukuran: 36 x 27 cm
- Bahan: parasut waterproof inside and out
- Color: green, black, lilac, brown
Link belanja klik di sini
Beberapa pilihan dan model tas laptop yang aman dan multifungsi di atas bisa menjadi alternatif untuk kebutuhan sehari-hari kamu.
Comments
Post a Comment